Bangka Belitung (sering disebut Babel, Negeri Serumpun Sebalai, atau Negeri Laskar Pelangi) adalah salah satu provinsi kepulauan di Indonesia, tempat segalanya masih perawan dan menawan. Bangka Belitung merupakan surga baru pariwisata Indonesia yang menarik puluhan ribu wisatawan lokal dan mancanegara.
Sejak 2009 lalu angka kunjungan wisatawan ke Bangka Belitung selalu mengalami kenaikan antara 10-20%. Pada bulan April dan Maret 2012 lalu misalnya, jumlah wisatawan yang berkunjung ke Babel tidak kurang dari 15 ribu orang.
Tak heran sekarang Babel menjadi daerah tujuan wisata favorit yang selalu dibanjiri wisatawan lokal hingga mancanegara.
Setiap tahun jumlah wisatawan yang berkunjung ke Bangka Belitung terus mengalami peningkatan yang signifikan.
Laut yang biru, pasir putih dan bersih, bebatuan besar merupakan ciri khas pantai-pantai di Bebel. Tempat-tempat itu masih sepi, sejuk, nyaman, dan menggoda.
Kombinasi yang serasi antara pantai-pantai cantik, tradisi, budaya, dan panorama alamnya menjadikan Babel sangat menarik untuk dikunjungi.
Daya tarik itu pula yang membuat Bangka Belitung, menjadi surga wisata bahari yang setara dengan Lombok atau Bali. Peningkatan jumlah wisatawan ke Bangka Belitung akhirnya berdampak manis bagi perusahaan yang bergerak di bidang jasa perjalanan wisata.
BERMINAT UNTUK BISNIS di bidang Jasa Perjalanan Wisata Bangka Belitung?
BangkaTour.COM SOLUSINYA!!
Bangkatour.COM adalah wesite marketing dari Bangka Tour and Travel, sebuah unit usaha dari perusahaan CV.Visitbabel yang menawarkan berbagai jenis paket wisata Bangka Belitung.
Untuk terus mendorong kemajuan sektor pariwisata Bangka Belitung, Bangkatour.com mengundang blogger di tanah air untuk bergabung bersama kami sebagai Agen Reseller.
POTENSI PENDAPATAN
Hak untuk Agen Freelance adalah mendapat fee sebesar 10.000/peserta tour. Fee dihitung berdasarkan jumlah peserta tour pada setiap rombongan yang melakukan RESERVASI melalui Agen Reseller.
Contoh:
Agen Reseller menerima RESERVASI 1 rombongan tour sebanyak 50 peserta.
Maka fee Agen adalah: 10.000 X 50 peserta = Rp.500.000, (Lima Ratus Ribu Rupiah). Bayangkan jika dalam satu bulan Anda berhasil mendapatkan 3 rombongan wisatawan.
Mungkin Anda masih bertanya-tanya. "Emang bisa?!"
Sedikit bocoran: HANYA dalam kurun waktu satu bulan, pada April – Mei 2012, BangkaTour telah menerima 19 rombongan wisatawan dari berbagai daerah di Indonesia.
SANGAT MENJANJIKAN BUKAN?.
Anda hanya perlu promosi di blog, fee terus mengalir. Tunggu apalagi, KESEMPATAN TERBATAS!!. (Hanya untuk 20 orang yang SERIUS, dengan Blog yang kami nilai layak)
BERMINAT???.
Segera kirim email ke mitrawisatababel@gmail.com. Beri judul “Daftar Agen Reseller Tour” dan tulis Nama Lengkap serta Alamat blog Anda.
Kami akan mengirimkan formulir pendaftaran beserta syarat dan ketentuan yang berlaku. Peluang Usaha ini tanpa modal alias 100% gratis.
Demikian pengumuman peluang bisnis tanpa modal yang sangat langka dan terbatas ini.
Blog / situs dengan kategori pariwisata, dan atau sejenisnya akan diperioritaskan. Ayo berbisnis...... Salam Sukses.
yo q nk....serius ne....
BalasHapusPosting Komentar